Jumat, 18 Agustus 2017

perempuan

PEREMPUAN

Sosok yang menjadikan tema dan moment kehidupan
Juga sosok sebagai penyebab dari segala kejadian dan persoalan
Segaala keindahan berada dalam sosok yang bernama perempuan
Sebab ia adalah badal Tuhan yang menciptakan ketentraman
Duhai perempuan pewarna mimpi dan kenyataan
Subgguh indah saat kau berada dalam hidup ini
Bahkan hal yang buruk sekalipun jika kau bawa kan terlihat rapi
Namun jangan sekali-kali kau dustai manusia ini
Yang memandangmu bukan lewat mata namun lewat hati
Sungguh kuat batinmu saat mengekang keadaan dalam relung hati
Bahkan lidahmumu pun begitu hebat dalam mengendalikan keadaan jiwa dan ragamu menjadi selalu baik tanpa masalah apapun
Kaulah sumber kekuatan dan motivasi hidup para lelaki
Dan kau pulalah pejuang yang tak pernah mau dikenang saat diminta oleh ibu pertiwi
Tatihlah diri ini dalam merangkai keridlhoan Tuhanmu duhai perempuanku
Hingga kau tak lagi jadi penyebab kemunkaran
Sebab kau hanyalah perhiasan terindah diantara keindahan perhiasan dunia

Dan kau perempuan yang shalihah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar